www.gemapesisir.com
Follow:     Serikat Perusahaan Pers
Jum'at, 29 Maret 2024
 
DLH Rohil Himbau Mari Jaga Kebersihan Kota Kita
Rabu, 31-05-2023 - 23:23:14 WIB



Rohil,-“Lingkungan bersih merupakan salah satu bagian dasar hidup sehat. Hal ini diungkapkan Kadis Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Rohil Suwandi, SSos Selasa 30 Mei di Ruang Kerjanya, usai kunjungan kerja Kepada Petugas Kebersihan dan Taman yang tersebar diberbagai lokasi Jalan Lintas Perkantoran Pesisir Sungai Rokan.
Suwandi mengajak masyarakat mari bersama – sama kita menjaga kebersihan guna menciptakan lingkungan Kantor, lingkungan perumahan masyarakat agar terlihat bersih dan sehat sehingga nyaman untuk beraktifitas.

“Melihat keadan alam zaman sekarang ini disadari atau tidak kerusakan lingkungan kian bertambah, di daratan maupun di lautan kerusakan ekosistem hayati tidak dapat di pungkiri, oleh karena itu diperlukan kepedulian kolektif lapisan masyarakat untuk menjaga kebersihan dan keindahan lingkungan.

Dengan hal ini merupakan salah satu konsistensi dan upaya untuk memelihara dalam meningkatkan ketertiban, kebersihan dan keindahan lingkungan, jika tidak kita siapa lagilagi, karna kebersihan itu sebagian dari pada iman. Kata Suwandi mengakhiri. (Is) 



Komentar Anda :

 
 
 
 
Indeks Berita
Soal Video Viral Mirip Sekda, Diskominfotiks Rohil Lakukan Koordinasi dengan Kementrian Kominfo RI
Wabup Rohil Dampingi Safari Ramadhan Sekdaprov Riau di Masjid Al-Khairiyah Bagansiapiapi
Kurangi Dampak Inflasi, DKPP Rohil Gelar Gerakan Pangan Murah Tahun 2024
Hadiri Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Suara Tingkat Kabupaten, Bupati Rohil Apresiasi Kinerja KPUD
Terkait Tunda Bayar, Kadiskominfotiks: Kami Pihak Pemkab Rohil Sedang Memprosesnya
BUMD PD SPR Rohil Berbenah Management
Momen Haru Irjen Iqbal dan Istri Peluk Anak Personel Polairud yang Gugur Dalam Bertugas
Kabupaten Rohil Dapat Bantuan 22 Titik Perangkat VSAT Tele Sat Dari Kementrian Kominfo
Rokan Hilir Juara I Pawai Taaruf MTQ Provinsi Riau
Rokan Hilir Raih Juara Tiga MTQ ke XLI se-Provinsi Riau
 
Galeri Foto | Advertorial | Opini | Indeks
Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
© 2023 PT. GEMA PESISIR PERS, All Rights Reserved